Model Pembelajaran Problem Based Learning dalam Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Inggris Peserta Didik Kelas VII Sekolah Menengah Pertama di Sompak Kabupaten Landak
Journal of Edukasi Borneo,
Vol. 4 No. 2 (2023),
31 October 2023,
Page 1 - 6
The aim of this research was to determine the improvement in students' English learning outcomes using the problem-based learning model for class VII students in one of the junior high schools (SMP) in Sompak, Landak Regency. This research was classroom action research which involved 17 boys and 12 girls. This research was carried out in September 2023. Data collection used in this research was tests, observations and documentation. This research was conducted in two cycles and the results showed that student learning outcomes increased. The average value was 63.44 or 51.76% and cycle II is 78.44 or 86.20%. There was an improvement from cycle I to cycle II, 34.48%. moreover, the students were very enthusiastic during the learning process using the problem-based learning method. Based on the research results, it can be concluded that the problem-based learning method can improve student learning outcomes.
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatkan hasil belajar bahasa inggris peserta didik dengan menggunakan model problem based learning peserta didik kelas VII di salah satu sekolah menengah pertama (SMP) di Sompak Kabupaten Landak. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII A yang terdiri dari 17 laki-laki dan 12 perempuan. Penelitian ini dilaksanakan pada Bulan September 2023. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini dilaksanakan dalam dua siklus dan hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar peserta didik meningkat. Nilai rata-rata 63,44 atau sebesar 51,76% dan siklus II yaitu 78,44 atau 86,20%. Terdapat peningkatan dari siklus I ke siklus II yaitu sebesar 34,48%. Selain itu peserta didik sangat antusias selama proses pembelajaran menggunakan metode problem-based learning. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa metode problem-based learning dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik.
KATA KUNCI: problem-based learning, pengajaran bahasa Inggris, hasil belajar